Mempelajari cara kerja search engine
Lagi mencoba untuk mempelajari cara kerja search engine yang memang masih belum dimengerti dengan baik karena seiring perkembangan blogger dan dunia internet maka mesin pencaripun berpola terkadang ada irama yang terus berjalan lancar, tetapi ada kalanya memang seperti agak aneh yang entah karena apa hal ini bisa terjadi.
Beberapa mencoba untuk menganalisa, mesin pencari seperti google ternyata menjadi incaran bagi seorang blogger untuk mempromosikan blog yang dimilikinya. Nah dalam promosi blog inilah di kenal teknik optimasi yang biasanya di kenal dengan SEO atau Search Engine Optimization.
Pada optimasi mesin pencari ini ada perbedaan dalam bekerja atau penelusuran yang di lakukan oleh search engine seperti google atau yahoo dan yang lainnya. Seperti Google yang seiring waktu terus memperbaiki untuk membantai para spammer yang berkembang sangat pesat. Dan Yahoo dengan bergabung bersama Bing ingin memperkuat apa yang sudah di bangunnya.
Cara kerja search engine inipun semakin hari semakin baik, tetapi masih banyaknya cara optimasi blog ataupun website yang masih jebol alias tidak bisa di handle search engine secara mandiri sehingga cara optimasi hitam yang di kenal oleh para blogger dengan teknik seoblackhat masih meraja lela dan meloloskan diri ke permukaan mesin pencari pada hasil penelusurannya.
Software dan tools juga semakin banyak dan mempermudah memang bagi blogger yang berduit, tetapi bagaimana dengan mereka yang tidak memiliki kantong tebel ? apakah bisa bersaing dalam mencapai target kata kunci di indeks mesin pencari ...
Yach google dan yahoo semoga akan terus memperbaiki apa yang sudah ada, memang tampak sempurna bila di pandang sebatas mata. Tapi bukankah kita sering menemukan website atau blog yang tidak memiliki isi atau konten yang relevan tetapi muncul di google pada halaman satu dan menduduki posisi puncak. Hal ini jelas sangat tidak baik untuk seorang blogger ataupun netter, hal ini jelas dalam menempatkan suatu artikel dengan kata kunci yang di cari oleh pengguna internet masih kurang maksimal.
0 Response to "Mempelajari cara kerja search engine"
Post a Comment